VISI DAN MISI

VISI

  • Terwujudnya Pelayanan Prima dalam rangka peningkatan mutu pendidikan tinggi di Nusa Tenggara Timur menuju tercapainya pendidikan tinggi yang unggul dan berdaya saing.

MISI

  1. Meningkatkan tata kelola Lembaga yang berkualitas, efektif, efisien dan berintegritas guna memberikan pelayanan prima dalam rangka peningkatan mutu pelayanan pendidikan tinggi di Nusa Tenggara Timur.
  2. Meningkatkan kualitas pembelajaran dan relevansi pendidikan tinggi melalui sistem penyelenggaraan perguruan tinggi yang otonom dan akuntabel;
  3. Mendorong Peningkatan kualitas Dosen dan tenaga kependidikan.

Hubungi kami di : tel:085959344617

Kirim email ke kamilldiktixv@gmail.com